4 Langkah Perbaiki Kualitas Tidur Bagi Insomnia

4 Langkah Perbaiki Kualitas Tidur Bagi Insomnia - GenPI.co
Ilustrasi. (Foto: Elements Envato)

GenPI.co - Tidur merupakan salah satu aktivitas yang penting bagi tubuh. Kualitas tidur yang baik akan memengaruhi kesehatan dan suasana hati.

Penelitian dari Healthy Sleep Harvard College menunjukan bahwa orang yang tidur kurang dari 4,5 jam sehari selama satu minggu cenderung menjadi emosional.

BACA JUGA: Pengin Makan Sebelum Tidur? Bisa, Asal...

Stres dan insomnia menjadi dua hal utama penyebab susah tidur. Lalu, bagaimana cara mengatasinya? Dilansir dari Hellosehat, berikut cara untuk memperbaiki kualitas tidur.

Hindari Alat Elektronik

Kebiasaan bermain gawai sebelum tidur ternyata dapat mengganggu waktu tidur.

Cahaya dari layar gawai membuat mata dipaksa tetap bekerja, padahal tubuh butuh merasa rileks sebelum akhirnya terlelap.

Kurangi Kafein, Alkohol, dan Rokok

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya