5 Berita Terpopuler: Nikita Mirzani vs Indra, Kondisi Wagub DKI

18 Februari 2022 17:30

GenPI.co - Lima berita terpopuler hari ini berisi antara lain Nikita Mirzani, Israel, Wagub DKI Ahmad Riza, Covid-19, dan Anies Baswedan

1. Rahasia Nikita Mirzani Dibuka

Perseteruan antara aktris Nikita Mirzani dan pengacara Indra Tarigan makin memanas.

Kasus pencemaran nama baik yang sudah berlarut sejak 2019 pun kembai disidangkan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat beberapa waktu lalu.

BACA SELENGKAPNYA: Indra Tarigan Beber Fakta Mengejutkan soal Nikita Mirzani

2. Drone Hizbullah Tak Berdaya

Pasukan pertahanan Israel menembak jatuh sebuah pesawat tak berawak atau drone milik Hizbullah pada Kamis (17/2).

Juru bicara militer Israel (IDF) melaporkan, drone tersebut dilumpuhkan lantaran melintasi perbatasan Israel dengan Lebanon.

BACA SELENGKAPNYA: Tangguhnya Pasukan Pertahanan Israel, Drone Hizbullah Tak Berdaya

3. Kondisi Wagub DKI Ahmad Riza

Mohon doanya untuk Wakil Gubernur DKI Ahmad Riza Patria yang terpapar covid-19. Kondisinya saat ini tidak ditemukan gejala berat.

Ahmad Riza mengabarkan mengalami batuk dan demam serta sesak, atau gangguan pernapasan lainnya.

BACA SELENGKAPNYA: Mohon Doanya Untuk Wagub DKI Ahmad Riza, Begini Kondisinya

4. Cara Agar Indonesia Bebas dari Omicron

Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 mengumumkan cara agar Indonesia bisa terbebas dari badai pandemi covid-19 varian Omicron.

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan bahwa kunci keberhasilan negara-negara di dunia dalam menghadapi Omicron adalah kedisiplinan.

BACA SELENGKAPNYASatgas Covid-19 Beberkan Cara Agar Indonesia Bebas dari Omicron

5. Pengamat Politik Sentil Anies Baswedan

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan bahwa pagelaran Formula E terus menjadi polemik di media sosial.

Hal itu pun mendapat respons dari banyak pihak, salah satunya Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR) Hari Purwanto.

BACA SELENGKAPNYA: Pengamat Politik Sentil Anies Baswedan, Isinya Menohok (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Ragil Ugeng

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co