Jangan Dibuang, Kulit Manggis Menyimpan Ragam Manfaat bagi Wanita

30 Mei 2020 22:20

GenPI.co - Setiap menikmati buah manis banyak orang membuang kulitnya. Padahal, kulit manggis punya khasiat luar biasa untuk kecantikan.

Kecantikan yang alami dan tidak memerlukan biaya besar dapat diberikan kulit manggis. Tentunya menjadi kabar bahagia untuk para wanita.

BACA JUGANacific Fresh Herb Origin Serum Rahasia Wajah Cantik Memesona

Berikut ini GenPI.co sampaikan informasinya 3 manfaat dari kulit manggis untuk kencantikan berdasarkan sumber yang telah dilansir.

1. Kulit tampak cerah

Kandungan antioksidan, vitamin C ada dalam kulit manggis. Gunanya bisa mengatasi masalah kulit seperti kusam dan berminyak.

Vitamin C yang ada memang bisa memaksimalkan pembentukan kolagen. Hal itu untuk menjaga kulit tetap kencang, kelembapan terjaga dan awet muda.

2. Mencegah kulit keriput

Senyawa xanthone yang berperan sebagai anti-aging alami ada dalam kulit manggis. Manfaatnya bisa mencegah penuaan dini, kulit terjaga dari flek hitam dan keriput.

3. Mengatasi jerawat

Masalah jerawat memang jadi permasalah para wanita. Tapi tenang, dengan kulit manggis bisa diatasi.

BACA JUGAReaksi 3 Zodiak Cowok Saat Dilirik Cewek Cantik

Kulit manggis sifat anti-nflamasi dan antimikroba. Kedua sifat itu bisa mencegah jerawat dan mengatasi peradangan kulit serta memghambat bakteri penyebab jerawat.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co