Rizal Ramli: Pak Jokowi Mau Sumpah di Atas Alquran, Kita Percaya

09 Oktober 2021 12:40

GenPI.co - Pakar Ekonomi Rizal Ramli blak-blakan mengatakan, bahwa dirinya akan percaya jika Presiden Joko Widodo (Jokowi) sumpah di atas Alquran terkait penolakannya menambah jabatan presiden.

Hal tersebut diungkapkan Rizal Ramli melalui video yang tayang di kanal YouTube Fadli Zon Official.

Rizal Ramli mengatakan hal tersebut lantaran pernyataan Jokowi sering berbeda dengan kenyataannya.

BACA JUGA:  Maria Vania Buka-bukaan, Aku Bisa Sampai 6 Kali Begitu

"Dia ngomong, apa yang terjadi sebaliknya," jelas Rizal Ramli dikutip GenPI.co, Jumat (8/10).

"Kecuali (terkait penolakan perpanjang jabatan presiden), mohon maaf, Pak Jokowi mau sumpah di atas Alquran, kita percaya," lanjutnya.

BACA JUGA:  Tips Zoya Amirin Agar Wanita Bisa Cepat Puas, Pria Langsung Aahhh

Rizal Ramli membeberkan, bahwa kalau tidak demikian ia menganggap Jokowi merekayasa itu semua.

Saat memberikan keterangan tersebut, kemudian pernyataan Rizal Ramli disela oleh anggota DPR RI Fadli Zon.

BACA JUGA:  Tips Dokter Dina Ungkap Posisi Paling Nikmat, Wanita Puas Auuwww

"Belum ada yang mengusulkan itu pak, sumpah di atas Alquran," sela Fadli Zon.

Rizal Ramli pun kemudian melanjutkan bahwa perpanjangan masa jabatan presiden bertentangan dengan cita-cita reformasi dan demokratisasi.

"Jokowi enggak mengerti dan orang-orang nggak mengerti karena mereka tidak pernah ikut perjuangan reformasi, tidak pernah ikut dalam perjuangan menegakkan demokrasi," pungkas Rizal Ramli.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Tommy Ardyan

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co