Diduga Keracunan, 40 Santri Dibawa ke Rumah Sakit

Diduga Keracunan, 40 Santri Dibawa ke Rumah Sakit - GenPI.co
Petugas kepolisian saat mendatangi sebuah pondok pesantren yang diketahui ada 40 santri diduga keracunan nasi kotak. (FOTO: Dok. Polsek Playen)

Hajar menyebut, ada sebanyak 11 santri yang dibawa ke RSUD Wonosari, kemudian 18 santri dirawat di Rumah Sakit Nurohmah Playen, 5 santri di PKU Muhammadiyah, dan 6 santri di Klinik Pratama Wahyu Husada.

“Total ada 40 santri, kondisinya sudah membaik dan diperbolehkan pulang kembali ke pondok,” tuturnya.

BACA JUGA: Jangan Minum Susu Bersama 4 Makanan Ini, Bisa Keracunan!

Menurut Hajar, pihaknya juga telah mengambil sampel makanan nasi kotak tersebut dan dikirimkan ke dinas kesehatan untuk dilakukan pengecekan.

“Sudah kami ambil sampel makanannya, tinggal menunggu hasil pengecekan,” paparnya.

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya