Sita Aset Lapindo, Aburizal Bakrie Bisa Bangkrut

Sita Aset Lapindo, Aburizal Bakrie Bisa Bangkrut - GenPI.co
Aburizal Bakrie. FOTO: Antara

"Jadi yah kewajiban itu harus diselesaikan oleh Lapindo ada audit BPK juga Rp 1,9 triliun sekarang tinggal mereka melakukan pelunasan dengan tunai," pungkasnya.

Jika Lapindo tidak bisa melakukan pembayaran secara tunai, kata Andreas, mendesak agar aser-aset yang dimiliki oleh Lapindo bisa diambil oleh pemerintah sesuai dengan nilai utang yang dimiliki.

BACA JUGA: Analisis Pengamat Bongkar Capres PDIP, Ternyata Bukan Ganjar

"Tapi kalau tidak bisa itu bisa dilakukan dengan aset dan harus dilakukan valuasi. Yang jelas itu uang negara, sifatnya dana talangan dan sesuai perjanjian harus di lunasi dan pemerintah harus menagih," katanya. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya