Gempa Bumi Dahsyat dan Tsunami 29 Meter Mengancam, Waspada!

Gempa Bumi Dahsyat dan Tsunami 29 Meter Mengancam, Waspada! - GenPI.co
Gempa bumi. Foto: ANTARA/Twitter @bpbdkabmalang/pri.

GenPI.co - Pakar geologi Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Amien Widodo buka suara soal prediksi BKMG tentang gempa bumi besar yang diikuti tsunami.

Pada akhir Mei 2021, BKMG memprediksi ada gempa bumi yang berpotensi mengguncang Jawa Timur.

Kekuatan gempa itu dahsyat, yakni 8,7 magnitudo. Gempa itu juga berpeluang diikuti tsunami setinggi 29 meter.

BACA JUGA:  Gempa Magnitudo 6,1 di Maluku Utara, Warga Sempat Panik

Hal itu merupakan hasil pemodelan matematis guna memprediksi gempa dan tsunami terkuat dan terbesar yang bisa menghantam Jatim.

Menurut Amien, langkah BMKG melakukan permodelan merupakan keputusan yang tepat.

BACA JUGA:  Merapi Keluarkan Lava Pijar, Gempa Vulkanik Dangkal Terekam

Amien menyebut Jatim terbentuk karena ada tumbukan lempeng Eurasia dan Indo-Australia.

Amien menilai permodelan yang dilakukan BMKG merupakan skenario terburuk yang kemudian diumumkan.

BACA JUGA:  Ancaman Gempa dan Tsunami, Bangunan di Yogya perlu Diaudit

“Sebab, dalam lima bulan terakhir frekuensi gempa yang terjadi di Jawa Timur sangat tinggi,” ungkap dosen Departemen Teknik Geofisika itu sebagaimana dilansir laman resmi ITS, Jumat (4/6).

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya