Titah Wapres Mulai Terdengar, Ganjar Langsung On

Titah Wapres Mulai Terdengar, Ganjar Langsung On - GenPI.co
Wapres Maruf Amin (foto: Hafidz Mubarak/Antara)

Menurut data dari Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK), di Jawa Tengah penyaluran Program Keluarga Harapan (PKH) dan program Kartu Sembako terlihat harus lebih dioptimalkan lagi.

“Di Jawa Tengah penyaluran PKH dari target 548.166 keluarga itu penerima manfaat atau KPM baru mencapai 359.057. Artinya baru 65,4 persen. Untuk program Kartu Sembako dari target 3,8 juta baru 2,96 juta berarti 76 persen. Hal-hal lain juga termasuk dengan bantuan-bantuan lain,” ungkap Maruf.

Ganjar Pranowo pun langsung on. Gubernur yang selalu sibuk menangani covid-19 di wilayahnya itu kian kencang mendistribusikan bantuan bersama TNI dan Polri. (*)

BACA JUGA:  Wapres Ma'ruf Amin Tegur Pemerintah Provinsi Jawa Barat

 

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya