7 Misteri Gunung Semeru Bikin Bulu Kuduk Merinding, Seram Banget

7 Misteri Gunung Semeru Bikin Bulu Kuduk Merinding, Seram Banget - GenPI.co
Gunung Semeru muntahkan awan panas dan lahar. Foto: ANTARA/jatim

2. Cerita Seram Kawasan Kelik

Apabila kamu pernah mendaki Gunung Semeru, pastinya tidak asing lagi dengan kawasan Kelik.

Kawasan yang terkenal sebagai area penghormatan orang-orang yang sudah meninggal ini konon digentayangi banyak makhluk gaib.

BACA JUGA:  Dampak Dahsyat Erupsi Gunung Semeru Sungguh Ngeri, Mohon Doanya!

Salah satu batu in memoriam yang ada di sini dipersembahkan oleh Soe Hok Gie.

Menurut cerita rakyat, banyak mahasiswa dan pendaki gunung lainnya yang sering kesurupan di sini.

BACA JUGA:  Warga Lereng Gunung Semeru Diungsikan, Awan Panas Meluncur 11 Km

3. Mahameru, Tempat Tinggal Para Dewa

Mahameru adalah puncak gunung tertinggi di tanah Jawa.

BACA JUGA:  Gunung Semeru Meletus, Banyak Warga Terjebak di Rumah

Menurut kepercayaan setempat, puncak dari Gunung Semeru ini adalah tempat tinggal para dewa yang menguasai tanah air.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya