Emisi Gas Rumah Kaca Berkurang 104 Persen Sepanjang 2021

Emisi Gas Rumah Kaca Berkurang 104 Persen Sepanjang 2021 - GenPI.co
Ilustrasi udara bersih di perkotaan (Antara)

Namun, untuk penambahan kapasitas terpasang PLT EBT hanya mencapai 77 persen dari target 2021.

“Kami hanya mencapai 654,76 megawatt dari target 854,78 megawatt. Hal ini berkaitan dengan beberapa proyek yang sedang menyesuaikan dari segi waktu akibat pandemi,” ungkapnya.

Sementara itu, Dirjen EBTKE juga berhasil mengumpulkan investasi di bidang EBT sebesar USD 1,51.

BACA JUGA:  Sinopsis Ikatan Cinta 16 Januari 2022, Jessica Diinterogasi

“Angka tersebut hanya mencapai 74 persen dari target 2021, yaitu USD 2,04,” paparnya. (*)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya