Angka Vaksinasi Indonesia Masih Stuck, Apa Sebabnya?

Angka Vaksinasi Indonesia Masih Stuck, Apa Sebabnya? - GenPI.co
Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito. Foto: Tangkapan layar Konferensi Pers Satgas Covid-19, Kamis (18/2)

“Hal tersebut merupakan peran dari Posko PPKM Mikro di tingkat desa/kelurahan. Namun, selama lima bulan terakhir, jumlah kinerja Posko PPKM Mikro mingguan mengalami tren penurunan,” paparnya.

Menurut Wiku, pada gelombang Delta Juli 2021, jumlah kinerja Posko PPKM Mikro sempat mencapai 5,5 juta laporan.

“Sayangnya, pada minggu ini, angka kinerjanya turun drastis hingga minus 81 persen atau hanya sekitar 1 juta laporan,” tuturnya.

BACA JUGA:  Vaksinasi Booster Jadi Kunci Utama Cegah Infeksi Ulang Covid-19

Penurunan kinerja Posko PPKM Mikro juga sejalan dengan turunnya kepatuhan protokol kesehatan di sejumlah desa/kelurahan.

“Dari total desa/kelurahan di Indonesia, sebesar 27 persen di antaranya tak patuh memakai masker dan 26 persen di antaranya tak patuh menjaga jarak,” ungkapnya.(*)

BACA JUGA:  Setelah Divaksin Tetanus, Berapa Lama untuk Vaksinasi Booster?

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya