Ini Dia 10 Kuliner Top Jakarta Saat Torch Relay Asian Games

Ini Dia 10 Kuliner Top Jakarta Saat Torch Relay Asian Games - GenPI.co
Nasi Uduk Betawi (Sumber Foto: Warkop Kite - Blogger.com)

Momentum Asian Games 2018 tinggal menghitung hari, moment ini tentunya juga dimanfaatkan Kementerian Pariwisata (Kemenpar) untuk mempromosikan wisata kuliner. Apalagi saat Kirab Obor Asian Games tiba di DKI Jakarta, 15 Agustus mendatang.

Berikut 10 Kuliner dan Lokasi Kuliner Terbaik di Ibukota Jakarta versi Tripadvisor

1. Laksa Betawi

Laksa Betawi tampak serupa dengan laksa lain dengan kuah berwarna kuning. laksa Betawi menggunakan campuran udang rebon, berisi telur, tauge, daun kemangi, kucai, dan ketupat. Laksa Betawi enak di Jakarta bisa di cari di Laksa Betawi Assirot, Jalan Assirot No 2, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.

2. Lontong Sayur

Lontong sayur khas Betawi, menggunakan sayur labu atau pepaya muda yang diiris kecil-kecil memanjang. Kuahnya dibuat dengan santan dan racikan bumbu, disajikan dengan suwiran daging ayam dan kerupuk. Bisa ditemui di Kafe Betawi, Plaza Indonesia, Lantai 5 Jalan MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat. Atau di Ketupat Sayur Mandala, Jalan Mampang Raya dan di Rumah Makan Ketupat Sayur H.Mahmud, Jalan Raya Kebayoran Lama.

 

3. Soto Betawi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya