Ledakan di Monas Bersumber dari Granat Asap

Ledakan di Monas Bersumber dari Granat Asap - GenPI.co
Salah satu korban luka ledakan di Jakarta. (Foto: Istimewa)

GenPI.co - Ledakan  yang terjadi di kawasan Monumen Nasional  (Monas) pada Selasa (3/12) pagi bersumber dari granat asap. Hal itu diungkapkan oleh Kapolda Metro Jaya Irjen Gatot Eddy di Monas, Jakarta Pusat.

"Hasil temuan tim di lapangan adalah granat asap. Barang dari mana, sedang kami dalami,” kata Irjen Gatot Eddy.

BACA JUGA: Dua Prajurit TNI Korban, Ini Fakta Ledakan Granat Asap di Monas

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya