Terowongan Menuju Bandara Yogyakarta, Terpanjang di Indonesia

Terowongan Menuju Bandara Yogyakarta, Terpanjang di Indonesia - GenPI.co
Presiden Joko Widodo di lintas bawah Yogyakarta International Airport (YIA) di Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta, Jumat (31/1). Foto: Antara/Agus Suparto

Sedangkan lebar lintas bawah adalah sebesar 7,85 meter, "clearance" atas 5,2 meter, dan samping 18,4 meter yang dikerjakan oleh PT Wijaya Karya.

Jokowi mengatakan pembangunan lintas batas tersebut nantinya dapat memberikan kontribusi terutama peningkatan turis menuju Yogyakarta, Borobudur, Prambanan, dan sekitarnya.

BACA JUGA: Lebam di Tubuh Lina Ibu Rizky Febian, Nih Kata Dokter Forensik

"Tinggal nanti menyelesaikan layanan transportasi antarmoda yang interkoneksi sehingga masyarakat memiliki pilihan-pilihan. Ada opsi yang bisa dipilih dalam rangka pelayanan kepada turis dan masyarakat," ungkap Presiden.

Hadir dalam acara peresmian tersebut di antaranya Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, dan Gubernur Yogyakarta Hamengkubuwono X. (ant)
 

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya