Komunitas Sejarah Gelar Teatrikal Serangan Umum 1 Maret

Komunitas Sejarah Gelar Teatrikal Serangan Umum 1 Maret - GenPI.co
Teatrikal peristiwa Serangan Umum (SU) 1 Maret 1949 sebagai bagian dari Parade Kebangsaan di Yogyakarta. Foto: Antara

“Meskipun serangan hanya berlangsung enam jam, namun peristiwa ini mampu membuka mata dunia bahwa TNI atau Republik Indonesia masih ada,” kata Aris yang menyatakan bahwa usulan tersebut kemudian mendapat dukungan dari Kementerian Pertahanan, Kementerian Dalam Negeri dan Sekretariat Negara pada 2019.

BACA JUGA: Duh, Senator DKI Fahira Idris Mau Dilaporkan Polisi

Selain Parade Kebangsaan, masih terdapat sejumlah rangkaian kegiatan yang digelar untuk memperingati Serangan Umum 1 Maret 1949 yaitu pameran temporer dengan tema “Di Balik Serangan Fajar” yang digelar di Ruang Sultan Agung Benteng Vredeburg Yogyakarta. (ant)
 

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya