4 Benda Ini Paten Bersihkan Noda Minyak Pada Pakaian

4 Benda Ini Paten Bersihkan Noda Minyak Pada Pakaian - GenPI.co
Ilustrasi noda minyak kena pakaian. Foto: Freepik

Kamu juga bisa menghilangkan noda dengan menggunakan baking soda dicampur dengan air. Pertama buat adonan pasta baking soda yang dicampur dengan air, kemudian oleskan ke bagian baju yang terkena noda. Sikat lembut pakaian yang terkena noda tersebut hingga memudar. Diamkan beberapa menit, jangan langsung dibilas. 

BACA JUGA: Takut Corona, Prilly Latuconsina Ogah Pergi ke Mal

Bedak tabur

Bedak tabur dinilai bisa menghilangkan noda ini karena dikenal ampuh menyerap minyak. Pertama, taburkan bedak pada noda yang ada di pakaian. Usahakan untuk menutup semua permukaan noda dengan bedak. Diamkan selama 2 jam, setelah itu bersihkan dari pakaian setelah memudar kamu bisa mencucinya seperti biasa. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya