Covid-19 di Jawa Timur Meledak, Kelakuan Pemimpinnya bak Drama

Covid-19 di Jawa Timur Meledak, Kelakuan Pemimpinnya bak Drama - GenPI.co
Aksi Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini (Risma) Sujud Dua Kali di Hadapan Dokter Saat Rapat Bahas Covid-19 (Foto: SC YouTube)

Hal itu terjadi saat ia mendengarkan keluhan dokter-dokter yang ada di rumah sakit rujukan di Surabaya, salah satunya Ketua Pinere RSUD dr Soetomo, dr Sudarsono, di halaman Balai Kota Surabaya, Senin (29/6).

BACA JUGA: Keberuntungan 6 Zodiak Banjir Rezeki di Bulan Juli

Bukan hanya para pemimpin saja yang seolah lempar tanggung jawab. Sebab, Ketua Rumpun Tracing Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Jatim, dr Kohar Hari Santoso, menemukan dua klaster penularan corona di Pakuwon Mall dan Tunjungan Plaza Surabaya. Namun, hal ini pun bantah oleh Gugus Tugas Percepatan covid-19 Surabaya.

Di saat pemimpin perang pernyataan dan aksi bak drama, tetap saja yang menjadi korban rakyat yang harusnya diberikan pelayanan kesehatan tanpa pandang bulu.(*) 

 
 

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya