Special Needs

Yuk Kenalan Superhero Disabilitas Tapi Sakti Mandraguna

Yuk Kenalan Superhero Disabilitas Tapi Sakti Mandraguna - GenPI.co
Si Buta dari Goa Hantu. (Foto: Gramho/@herokalian)

Untung saja ia berhasil selamat, lalu dengan tenaga yang tersisa berhasil melarikan diri dan menemukan sebuah goa misterius. 

Di situ ia mempelajari sebuah ajian langka dan kemudian tampil sebagai sosok pendekar baru yang buta namun sakti mandraguna.

Si Buta dari Goa hantu ini memiliki kekuatan yang mirip dengan superhero dunia Marvel yakni Daredevil. Selain jago silat, ia juga memiliki indera pendengaran yang peka. 

Indera telah bertranformasi menjadi serupa sonar yang kemudian membuatnya mampu menyadari kondisi di sekitarnya. 

Si Buta dari Goa hantu digambarkan mengenakan pakaian yang unik. Warnanya hijau dengan corak mirip sisik ular. 

Ia juga membawa tongkat penuntun yang juga berfungsi sebagai senjatanya. Selain itu, ada seekor kera yang mengikuti ke manapun ia pergi. Kera itu dinamakan Wanara. 

BACA JUGA: Penyandang Disabilitas Bisa Jadi Superhero

Si Buta dari Goa Hantu ini termasuk karakter yang beruntung. Sebab, komiknya diproduksi secara reguler selama 30 tahun. Lalu pada tahu 2000-an, komik-komik itu duproduksi ulang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya