Selamat Hari Tani Nasional 24 September: Yuk, Intip Sejarahnya

Selamat Hari Tani Nasional 24 September: Yuk, Intip Sejarahnya - GenPI.co
Ilustrasi (foto: SC IG @hen.setiawan10)

GenPI.co - Hari Tani Nasional selalu diperingati setiap 24 September setiap tahunnya.

Hal ini sesuai dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Kepres RI) No. 169 tahun 1963. 

BACA JUGAPetani Milenial, Raup Omzet Miliaran dari Kentang

Pada hari ini, tepat memperingati sejarah petani dan membebaskan mereka dari penderitaan.

Dilansir dari situs resmi Serikat Petani Indonesia (SPI), tanggal 24 September dipilih karena bertepatan dengan pengesahan tanggal Undang-undang Nomor 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok-pokok Agraria (UUPA 1960). 

UUPA merupakan spirit dan jadi dasar dalam perombak struktur agraria Indonesia.

BACA JUGAAnak Sulung Charly Vanhoutten Gantengnya Keterlaluan

Setelah merdeka dari penjajahan Belanda, pemerintah terus berupaya merumuskan UU Agraria baru mengganti UU Agraria Kolonial. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya