5 Kebiasaan Orang Indonesia Saat Sakit, Ternyata...

5 Kebiasaan Orang Indonesia Saat Sakit, Ternyata... - GenPI.co
Ilustrasi perempuan sedang sakit (foto: Pexels)

GenPI.co - Orang Indonesia memiliki sejumlah kebiasaan tertentu yang dilakukan saat sedang sakit. Kebiasaan ini biasanya diajarkan secara turun-temurun, dan selalu diterapkan ketika sedang sakit.

Namun, ada beberapa kebiasaan orang Indonesia yang ternyata bertentangan dengan pendapat medis. Meski demikian, kebiasaan tersebut tetap dilakukan karena sudah menjadi kepercayaan orang Indonesia sejak dahulu.

BACA JUGA: Demi Cinta, 4 Aktor Ganteng Rela Pindah Agama

Dilansir dari akun Instagram @saran.dokter, berikut 5 kebiasaan orang Indonesia yang ternyata bertentangan dengan medis.

1. Kerokan ketika masuk angin

Saat sedang masuk angina, orang Indonesia biasanya langsung mengobatinya dengan mengerok badan bagian belakang dengan menggunakan koin. 

Cara ini dianggap dapat membuat angin dapat keluar dari dalam tubuh. Padahal, kerokan justru dapat membuat pembuluh kapiler menjadi pecah dan tidak menghilangkan gejala masuk angin.

2. Tidak mandi saat demam

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya