5 Gejala Awal Diabetes pada Pria yang Wajib Diperhatikan

5 Gejala Awal Diabetes pada Pria yang Wajib Diperhatikan - GenPI.co
Ilustrasi (foto: pixabay)

Berikut ini beberapa gejala diabetes pada pria, seperti yang dilansir dari laman Boldsky, Kamis, (22/10/2020).

1. Sering merasa haus dan ingin buang air kecil 

Penderita diabetes sering merasa haus, disertai dengan keinginan untuk buang air kecil. 

Sering buang air kecil disebabkan karena peningkatan kadar glukosa, ketika ginjal tidak dapat menyaringnya. Dalam kasus seperti itu, air diserap dari darah. 

Frekuensi buang air kecil menyebabkan dehidrasi, yang menyebabkan rasa haus. 

2. Disfungsi ereksi

Komplikasi utama dari diabetes pada pria antara lain kerusakan saraf di dekat area penis. 

Hal ini terjadi akibat tingginya kadar glukosa yang cenderung menumpuk di area tersebut, dan dapat menyebabkan disfungsi ereksi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya