Selamat Hari Menanam Pohon Indonesia! Ini Loh 5 Manfaat Bertanam

Selamat Hari Menanam Pohon Indonesia! Ini Loh 5 Manfaat Bertanam - GenPI.co
Ilustrasi bertanam. Foto: Pixabay

GenPI.co - Hari Menanam Pohon Indonesia diperingati setiap tanggal 28 November. Namun, bukan berarti kamu hanya bisa menanam pohon saat hari peringatannya saja.

Bertanam menjadi salah satu pilihan orang-orang untuk mengisi waktu luang di masa pandemi Covid-19 seperti saat ini.

BACA JUGA: 3 Aplikasi Bercocok Tanam Buat Kamu yang Ingin Berkebun

Seperti diketahui, bertanam merupakan kegiatan yang bermanfaat untuk lingkungan.

Tak hanya itu, ternyata bertanam juga bisa memberikan banyak manfaat untuk kesehatan, mulai dari menjaga berat badan hingga melawan penyakit.

Yuk simak 5 manfaat bertanam untuk kesehatan berikut ini!

Bantu menjaga berat badan

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) menyebut, bertanam bisa membantu meningkatkan kualitas tidur, mempertahankan berat badan yang sehat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya