Pantas Kalimantan Timur Jadi Ibu Kota Baru Indonesia, Ternyata...

Pantas Kalimantan Timur Jadi Ibu Kota Baru Indonesia, Ternyata... - GenPI.co
Mobil yang ditumpangi Presiden Jokowi menuju ke ibu kota baru. Foto: Jpnn/M. Fathra Nazrul Islam

Peneliti menemukan tiga gua, yakni Gua Panglima, Gua Sanggulan dan Gua Tapak Tilu.

Ketiga gua tersebut memiliki tanda-tanda pernah dihuni oleh manusia purba mulai dari tembikar, alat serpih, bahkan sisa manusia.

“Wilayah ini sudah dihuni manusia, paling tidak sejak akhir zaman es. Bahkan sangat memungkinkan lebih tua lagi,” kata Truman.

2. Hadirnya Budaya Logam

Peneliti telah menemukan sisa tungku lebur di salah satu situs di Sepaku.

Kandungan logam di wilayah ini memang cukup banyak, maka menjadi wajar ketika Kalimantan ditemukan banyak produk logam masa lalu.

“Ini penting, karena munculnya produk logam merupakan salah satu bagian dari peradaban manusia. Saat mengenal logam, kemajuan setelahnya berlangsung begitu cepat,” kata Truman.

3. Cagar Budaya

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya