Harga Emas Turun, Kapan Waktu yang Tepat Untuk Beli Logam Mulia?

Harga Emas Turun, Kapan Waktu yang Tepat Untuk Beli Logam Mulia? - GenPI.co
Harga emas turun pada perdagangan Rabu pagi, 17 Juli 2019 (foto: Istimewa)

Ia mengatakan turunnya harga emas Antam di samping mengikuti harga emas dunia, juga karena rupiah bertahan di bawah Rp14.000. Pada pukul 08.56 WIB menjadi Rp13.949 per dolar AS. Posisi rupiah memengaruhi harga emas di dalam negeri, mengingat logam mulia di pasar dunia dihargai dalam dolar AS,

Untuk pelemahan harga emas dunia, ujarnya, masih dipengaruhi isu pemangkasan suku bunga AS (Fed Rate).

Sementara,  untuk emas batangan dalam negeri, Ariston memprediksi masih terbuka peluang pelemahan harga seiring dengan pergerakan harga emas di pasar dunia.

 “[Investor bisa beli di level] 660-685 ribu lah,” kata Ariston.

Berikut pergerakan harga emas Comex dalam satuan dolar AS per troy ounce sebelumnya:

16 Juli    1.411,2

15 Juli    1.413,5

12 Juli     1.412,2

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya