SABTU ADU

Mau Pilih Asuransi, Tabungan, atau Investasi? Ini Bedanya

Mau Pilih Asuransi, Tabungan, atau Investasi? Ini Bedanya - GenPI.co
Ilustrasi (foto: i95mdtravelplazas.com)

GenPI.co - Bingung memilih antara asuransi, tabungan dan investasi? Pada dasarnya, instrumen tersebut memiliki tujuan yang sama, yaitu untuk menyimpan uang dalam jangka waktu yang panjang.

Namun, asuransi dan tabungan serta investasi memiliki metode pengelolaan uang yang berbeda. 

Berikut ini perbandingan antara asuransi, tabungan, dan investasi.

Asuransi

Asuransi merupakan salah satu bentuk pengelolaan uang yang paling banyak dilakukan oleh masyarakat Indonesia. Yaitu dengan menjadi nasabah perusahaan asuransi, dan memberikan setoran setiap bulan dengan jumlah yang sudah ditentukan.

BACA JUGA: 3 Jenis Investasi Cocok untuk Milenial, Apa Saja?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya