
Setelah itu Dandi membuat prosedur produksi dan operasional dengan standar khusus di setiap gerai.
Kerja keras Dandi berbuah manis. Saat ini Bakso Aci Akang memiliki 84 cabang yang tersebar di berbagai daerah.
Meski sudah memiliki banyak cabang, Dandi belum puas. Dia ingin terus mengembangkan usahanya.
BACA JUGA: 3 Rahasia Jitu Memilih Usaha Sampingan Saat Ini...
“Bakso Aci Akang telah dan akan terus berkomitmen untuk memberikan 100 porsi gratis kepada siapa saja yang ikut berdonasi setiap pembukaan cabang baru,” kata Dandi. (jos/jpnn)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News