Analisis Pakar, Kenaikan Harga Bahan Pokok Hanya Menunggu Waktu

Analisis Pakar, Kenaikan Harga Bahan Pokok Hanya Menunggu Waktu - GenPI.co
Analisis Pakar, Kenaikan Harga Bahan Pokok Hanya Menunggu Waktu - Pantauan di Pasar Ciledug, Tangerang. Foto: Nje/GenPI.co

GenPI.co - Direktur Center of Economics and Law (CELIOS) Bhima Yudhistira blak-blakan membenarkan saat ini terjadi kenaikan harga bahan pokok.

Namun, Bhima Yudhistira juga mengungkapkan ada hal positif lain terkait kenaikan harga bahan pokok tersebut. Sebab, hal itu bisa menekan penurunan sejumlah komoditas lainnya.

"Komoditas yang memiliki porsi besar dalam keranjang indeks harga konsumen, seperti beras relatif stabil," jelas Bhima Yudhistira kepada GenPI.co, Jumat (4/3).

BACA JUGA:  Air Rebusan Serai Campur Lemon Khasiatnya Dahsyat, Cespleng

Bhima Yudhistira menjelaskan, harga beras secara merata masih Rp 11.800 per kilogram alias tidak mengalami perubahan.

"Harga gula pun terpantau stabil di level pasar tradisional," kata Bhima Yudhistira.

BACA JUGA:  Air Rebusan Daun Bawang Campur Madu Khasiatnya Dahsyat, Cespleng

Sementara itu, Daging ayam justru mengalami penurunan harga dari Rp 37.000 per kilogram menjadi Rp 35.350.

"Harga telur ayam juga ikut mengalami penurunan Rp1.000 per kilogramnya," lanjutnya.

BACA JUGA:  Air Rebusan Daun Jeruk Nipis Khasiatnya Dahsyat, Cespleng Banget

Selain itu, dirinya juga mengungkapkan dampak dari perang Ukraina-Rusia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya