Obati Kerinduan Traveling, 4 Film Ini Gambarkan Destinasi Menawan

Obati Kerinduan Traveling, 4 Film Ini Gambarkan Destinasi Menawan - GenPI.co
Film Nomadland (2020). Foto: Hollywood Reporter

Dari menikmati eksotisme pantai-pantai di NTT, jalan-jalan di antara perbukitan karst Rammang-Rammang di Sulawesi, mengeksplorasi benteng Baluarte de San Diego di Intramuros, Manila, hingga menikmati kemewahan resor mewah di Maldives.

Dikemas secara fun dengan bumbu percintaan, persahabatan, dan rasa cinta tanah air, film ini dapat menginspirasi Anda untuk merancang perjalanan selanjutnya.

Apalagi berbagai tips dan trik liburan diselipkan dalam film, mulai dari cara mencari tiket murah hingga panduan menikmati kuliner di berbagai tempat.

BACA JUGA:  Guys, Ada Bocoran Terbaru soal Film Hobbs & Shaw 2 Nih!

Seperti menu legendaris Coto Makassar di Aroma Coto Gagak, Sulawesi hingga hidangan Filipina-Spanyol di Casa Roces, restoran favorit Presiden Aquino.

Nomadland (2020)

BACA JUGA:  Sinopsis Film Free Guy, Ryan Reynolds Jadi Karakter Video Game!

Terinspirasi oleh buku non fiksi berjudul sama, Nomadland menggambarkan dunia warga Amerika lanjut usia yang hidup sebagai transien setelah resesi tahun 2008.

Mereka pindah dari satu tempat ke tempat lain untuk melakukan pekerjaan musiman apapun yang bisa mereka temukan.

Saat kita bepergian bersama Fern, dengan rumahnya yang merupakan mobil camper van, kita akan melihat indahnya pemandangan alam di lima negara bagian Amerika.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya