Jangan Lagi Membentak Anak Kalau Tidak Mau 3 Hal Ini Terjadi

Jangan Lagi Membentak Anak Kalau Tidak Mau 3 Hal Ini Terjadi - GenPI.co
ilustrasi membentak anak. foto: envato elements

GenPI.co - Ingatlah, membentak anak bukanlah cara berkomunikasi yang baik dan ada dampak yang ditimbulkannya.

Apa saja akibat yang mungkin timbul jika anak terlalu sering dibentak?

Anak tidak mau mendengarkan orang tua

BACA JUGA:  Bukan dengan Marah-marah, 3 Cara Tepat Ortu Mendisiplinkan Anak

Jika berpikir saat membentak anak akan lebih mendengarkan dan patuh terhadap ucapan orang tua, anggapan ini salah besar.

Justru, salah satu akibat yang mungkin terjadi saat anak sering dibentak adalah anak jadi tidak mau mendengar nasihat orang tua.

BACA JUGA:  4 Dampak pada Anak yang Dibesarkan Tanpa Kasih Sayang Ayah

Anak merasa tidak berharga

Orang tua mungkin pernah merasa bahwa membentak anak membuatnya lebih menghormati kamu.

BACA JUGA:  Terkuak Alasan Alfath Fathier Mau Akui Anak Rizky Nabila

Padahal, anak yang terlalu sering dibentak merasa dirinya tidak berharga.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya