Sebelum Malam Pertama, Pria Wajib Tahu 4 Cara Dongkrak Hormon

Sebelum Malam Pertama, Pria Wajib Tahu 4 Cara Dongkrak Hormon - GenPI.co
Ilustrasi: Envato

GenPI.co - Tak hanya berguna untuk kesehatan kesuburan, hormon pria (testosteron) rupanya juga bermanfaat untuk bisa membuat stamina di atas ranjang menjadi menjadi liar.

Oleh karena menjaga kualitas hormon testosteron perlu dilakukan pria agar tetap sehat sehingga bisa memuaskan pasangan.

Di bawah ini terdapat 4 cara efektif yang bisa dilakukan seperti dilansir dari Health Line. Apa saja?

BACA JUGA:  Pria, 4 Buah Khusus Bantu Tingkatkan Vitalitas di Ranjang, Joss!

Asupan vitamin D

Vitamin D semakin populer karena kontribusinya terhadap kesehatan sistem imun. Vitamin ini juga dilaporkan memiliki peran terhadap kadar hormon testosteron yang sehat.

BACA JUGA:  Alasan Tidur Tanpa Celana Dalam Dongkrak Kesuburan Pria

Mengalokasikan waktu dengan berjemur merupakan salah satu cara untuk mencukupkan kebutuhan vitamin D.

Tidur yang cukup

Jangan remehkan tidur. Tidur yang cukup amatlah vital untuk kesehatan tubuh secara keseluruhan, tak terkecuali untuk kadar sehat hormon testosteron.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya