Cara Mudah Mengatasi Wajah Jerawatan akibat Mask Acne, Coba Deh

Cara Mudah Mengatasi Wajah Jerawatan akibat Mask Acne, Coba Deh - GenPI.co
Maskne alias mask acne merupakan musuh para beauty enthusiast karena wajah menjadi jerawatan. Foto: GenPI.co

Jangan panik. Maskne bisa diatasi dengan perawatan acne dasar menggunakan zat antiacne dan antibacterial yang terdapat dalam salicylic acid, alpha hydroxy acid, benzoyl peroxide, dan sulfur.

Jika maskne memiliki tingkat keparahan sedang, pengobatan bisa dibantu dengan topical antibiotik, seperti isotretinoin.

Selain menghindari beberapa kandungan skin care pemicu breakout, pencegahan juga bisa dilakukan dengan mengaplikasikan protector.

BACA JUGA:  Eyelashes Sarita Beauty Sangat Ringan, Nyaman Dipakai Setiap Hari

Protektor itu harus memiliki kemampuan memperlambat sekresi kelenjar minyak tanpa mengurangi efektivitas masker.

Selain bahan antiacne, produk akan bekerja dengan lebih maksimal jika dikombinasikan dengan antibacterial, antioksidan tinggi, serta bahan yang menghidrasi dan memberi efek cooling (menyegarkan).

BACA JUGA:  Manfaat Vitamin E dalam Lip Cream Sarita Beauty, Bibir Sehat

Oleh sebab itu, Sarita Beauty mencoba berinovasi dalam meluncurkan suatu produk baru yang sesuai dengan kebutuhan di masa pandemi ini.

Setiap individu yang rutin memakai masker tetap bisa menjaga kesehatan kulit wajahnya dan terhindar dari maskne.

BACA JUGA:  Two Way Cake Sarita Beauty Pancarkan Pesona Kulit Wanita

Sebelumnya sudah dilakukan survei internal yang melibatkan koresponden pria dan wanita dari berbagai macam latar belakang, usia, dan jenis kulit.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya