Posisi Tidur Anak Ungkap Kepribadiannya, Tak Disangka Nomor 4

Posisi Tidur Anak Ungkap Kepribadiannya, Tak Disangka Nomor 4 - GenPI.co
Ilustrasi. Ternyata posisi tidur anak ungkap kepribadiannya (Foto: GenPI.co)

GenPI.co - Anak yang sedang tertidur pulas begitu menggemaskan para orang tua.

Karena gaya tidur mereka yang terkadang memaksa siapa pun tersenyum melihatnya.

Ternyata posisi tidur anak bisa mengungkapkan kepribadiannya.

BACA JUGA:  Tokcer! Cara Simpel Menghilangkan Insomnia dan Bisa Tidur Nyenyak

Langsung penasaran? Simak rinciannya, dilansir dari laman herstory.

1. Tengkurap

BACA JUGA:  Makanan Ini Bikin Cepat Tidur Nyenyak, Nggak Nyangka yang Nomor 5

Biasanya dilakukan oleh anak yang memiliki kepribadian tenang, bahagia, ceria, dan selalu merasa aman.

Tapi gaya tidur tengkurap tidak dianjurkan karena kurang baik untuk sirkulasi darah anak dan dapat meningkatkan risiko sindrom kematian bayi mendadak (SIDS).

BACA JUGA:  Silakan Pilih, Inspirasi Nama Bayi Perempuan Lahir Bulan Oktober

Oleh karena itu, agar selalu awasi saat anak tidur dalam posisi tengkurap.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya