5 Alasan Pentingnya Orang Tua Antarkan Anak Hari Pertama Sekolah

5 Alasan Pentingnya Orang Tua Antarkan Anak Hari Pertama Sekolah - GenPI.co
Ilustrasi - Orang tua antar anak di hari pertama sekolah (Sumber foto: educenter.id)

Hari Pertama Sekolah, Orang Tua: Akhirnya Anakku Sekolah

Hari Pertama Masuk Sekolah, Ciledug Alami Kemacetan

4. Sebagai bentuk Kepedulian orang tua terhadap anak

Sebagai bentuk rasa tanggung jawab dan kepedulian terhadap anak, juga dibuktikan dengan kesediaannya untuk mengantarkan anak sekolah. Tantangan belajar akan dapat dilalui dengan baik, apabila didukung oleh kepedulian orang tua akan perkembangan proses belajar siswa di sekolah.

5 Wujud Silaturahmi Orang Tua kepada Guru, Wali Siswa di Sekolah

Guru adalah orang tua murid di sekolah. Dia yang akan menggantikan orang tua selama di sekolah. Dengan mengantar anak ke sekolah orang tua bisa sekaligus bersilaturahmi kepada guru di sekolah.


Simak juga video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya