Sering Tak Disadari Bunda, Inilah 3 Penyebab Anak Mengalami Diare

Sering Tak Disadari Bunda, Inilah 3 Penyebab Anak Mengalami Diare - GenPI.co
Sering Tak Disadari Bunda, Inilah 3 Penyebab Anak Mengalami Diare - Ilustrasi ibu menemani anak sakit. Foto: Serhiibobyk/Elementsevnato

GenPI.co - Diare merupakan salah satu penyakit yang paling umum terjadi pada bayi dan anak.

Setiap orang tua pastinya akan merasa khawatir bila si kecil sudah rewel karena terus buang air besar.

Spesialis Ilmu kesehatan Anak Yoga Devaera mengungkapkan, sebelum memberikan obat diare, tidak ada salahnya jika orang tua mencari penyebabnya terlebih dahulu.

BACA JUGA:  Ketahui 3 Cara Mengatasi Diare Tanpa Minum Obat, Dijamin Manjur!

"Sering kali orang tua hanya mencari tahu solusi dari penyakit anak, tanpa ingin tahu apa penyebabnya, sehingga diare cenderung berulang terjadi lagi," jelas Yoga kepada GenPI.co, Selasa (19/4).

Menurut Yoga, ada 3 hal bisa membuat anak terkena diare dan seringkali tidak disadari oleh orang tua. Berikut ini penjelasan selengkapnya.

1. Perubahan pola makan

BACA JUGA:  Ramuan Sirsak dan Daun Jambu Biji Ampuh Usir Diare hingga Tuntas

Penyebab diare pada bayi dan anak yang paling umum terjadi yakni perubahan pola makanan.

Si kecil yang sudah beranjak usia 6 bulan biasanya akan mulai mengenal makanan pendamping ASI (MPASI).

BACA JUGA:  Diare Rawan Terjadi saat Banjir, Ingat 4 Tips ini

Perubahan pola makan yang drastis bisa membuat anak mengalami diare.  

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya