Saat Tekanan Darah Naik, Kamu Segera Minum 3 Vitamin

Saat Tekanan Darah Naik, Kamu Segera Minum 3 Vitamin - GenPI.co
Dengan mengonsumsi vitamin, kamu bisa mengontrol tekanan darah dan mencegah komplikasi hipertensi pada masa depan. foto: envato elements

GenPI.co - Kalau kamu didiagnosis memiliki tekanan darah tinggi atau hipertensi, bukan berarti kamu harus mengonsumsi obat antihipertensi seumur hidup.

Dengan mengonsumsi vitamin, kamu bisa mengontrol tekanan darah dan mencegah komplikasi hipertensi pada masa depan.

Lalu, apa saja vitamin yang bisa dikonsumsi untuk menurunkan tekanan darah tinggi? Berikut pilihannya.

BACA JUGA:  Jika Kamu Mengalami Gejala Ini, Waspada Kelebihan Dosis Vitamin D

1. Kalsium

Jenis vitamin dan mineral penurun darah tinggi lain yang membantu meredakan gejala hipertensi adalah kalsium.

BACA JUGA:  Ini Dia 4 Aktivitas yang Bisa Dilakukan untuk Cegah Pikun

Selain untuk kesehatan tulang dan gigi, kalsium juga dapat membuat pembuluh darah lebih rileks sehingga aliran darah lancar dan tekanan darah pun terjaga.

Pada penderita hipertensi, kalsium dapat memengaruhi pembuluh darah yang menyempit sehingga tekanan darah yang sudah tinggi bisa menurun.

2. Coenzyme Q10 (CoQ10)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya