Jika Penderita Diabetes Konsumsi 5 Minuman, Gula Darah Terkendali

Jika Penderita Diabetes Konsumsi 5 Minuman, Gula Darah Terkendali - GenPI.co
ilustrasi minuman. foto: dok. GenPI.co

GenPI.co - American Diabetes Association merekomendasikan penderita diabetes melitus untuk memilih minuman yang mengandung kalori rendah atau bahkan tidak ada kalori sama sekali.

Hal ini guna mencegah lonjakan gula darah meningkat drastis setelah mengonsumsinya.

Apa saja minuman yang aman dikonsumsi untuk penderita diabetes?

BACA JUGA:  Terlalu Banyak Minum Kopi Bisa Bikin Osteoporosis, Kata Dokter

Jus

Pilihlah jus buah murni tanpa pemanis tambahann, baik alami maupun buatan.

BACA JUGA:  Disukai Milenial, Minuman Cokelat Ternyata Punya Segudang Manfaat

Kamu juga bisa mencoba alternatif jus buah dicampur dengan sayuran yang dianjurkan sebagai makanan untuk diabetes. Campurkan sayuran berdaun hijau, seledri atau mentimun untuk tambahan serat, vitamin dan mineral.

Susu

BACA JUGA:  Hati-hati! Minum Espresso Bisa Bikin Kolesterol Tinggi

Untuk para penderita diabetes, pilihlah susu tanpa pemanis, susu rendah lemak, atau susu skim.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya