5 Merek Pembalut Menstruasi yang Nyaman dan Nggak Bikin Iritasi

5 Merek Pembalut Menstruasi yang Nyaman dan Nggak Bikin Iritasi - GenPI.co
ilustrasi pembalut menstruasi. foto: envato elements

Charm Body Fit Extra Maxi kerap kali disebut sebagai salah satu merek pembalut wanita terbaik.
 
Pembalut yang satu ini dapat digunakan pada waktu pagi dan siang hari, serta dilengkapi dengan sayap dan memiliki berbagai ukuran panjang, mulai dari 23 cm hingga 30 cm.

Tentu bisa kamu sesuaikan dengan kebutuhan kamu dan aktivitas setiap hari.

Hers Protex Soft Care

BACA JUGA:  Kenali Menstrual Cup Sebelum Beralih dari Pembalut, Cewek Simak!

Pembalut merek Hers Protex Soft Care dapat melindungi kebocoran samping dengan teknologi U-lock. Produk ini juga memiliki lapisan antibocor yang berbentuk seperti huruf U.

Butiran ultra gel mengembang berupa jelly di dalamnya juga mampu mengikat cairan yang telah diserap. Alhasil, cairan menstruasi tidak akan mudah bocor.

BACA JUGA:  Sebaiknya Berapa Kali Sehari Mengganti Pembalut Saat Menstruasi?

Softex Daun Sirih

Bagi kamu yang memiliki kulit yang lebih sensitif, tak ada salahnya mencoba merek pembalut satu ini.

BACA JUGA:  Keren! Skotlandia Menggratiskan Pembalut untuk Wanita

Softex Daun Sirih merupakan pembalut wanita yang diformulasikan dengan ekstrak daun sirih alami.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya