GenPI.co - Menjalin hubungan asmara tentu tidak cukup hanya memiliki saling ketertarikan saja.
Hubungan yang langgeng juga membutuhkan chemistry sehingga rasa saling mengerti dan menghargai tetap terjaga.
Dari 12 zodiak yang ada, hanya beberapa pasang zodiak saja yang saling cocok satu sama lain.
BACA JUGA: 3 Zodiak Rentan Stres, Dikenal Sulit Kelola Masalah
Jika kedua zodiak tersebut bersama, peluang untuk hubungan yang langgeng akan meningkat.
Berikut ini tiga pasang zodiak yang memiliki chemistry terbaik.
BACA JUGA: 3 Zodiak Susah Move On, Gemar Simpan Barang dari Mantan
1. Taurus dan Cancer
Taurus dan Cancer adalah pasangan zodiak bahagia, keduanya dikenal sebagai pasangan yang sangat cocok karena keduanya mencari stabilitas dan keamanan dalam hubungan.
BACA JUGA: 5 Zodiak yang Pandai Membuat Pasangan Tertawa dan Menikmati Hidup
Taurus yang berpegang teguh pada kenyamanan dan rutinitas, cocok dengan Cancer yang emosional dan membutuhkan rasa aman.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News