Selain Nikmat, Kopi Luwak Ampuh Atasi Diabetes dan Alzheimer

Selain Nikmat, Kopi Luwak Ampuh Atasi Diabetes dan Alzheimer - GenPI.co
Kopi luwak menyimpan segudang manfaat kesehatan (sumber : health line)

BACA JUGA : Varian Kopi Favoritmu Berdasarkan Zodiak, Teman Memulai Hari

3. Melindungi Kulit

Tidak hanya manfaat vitamin E yang mampu menjaga kesehatan kulit, namun kopi luwak bisa mengurangi risiko terserang penyakit kanker kulit akan sampai dengan 17 persen jika rutin mengonsumsi kopi Luwak dua cangkir sehari.

BACA JUGA : Buka Kafe Kopi Ternyata Tak Sulit!

4. Mencegah Diabetes 

Diabetes yang juga kerap disebut penyakit yang tidak ada obatnya, dapat dicegah sedini mungkin dengan mengonsumsi kopi luwak 2 sampai  4 gelas sehari. Namun, hindari dengan penambahan gula di dalamnya.

5. Mencegah Kanker Payudara

The Journal of Nutrition, pernah mempublikasikan hasil sebuah penelitian yang menyatakan bahwa risiko kanker payudara utamanya bagi mereka yang telah memasuki masa menopause dapat dicegah dengan rutin minum 4 gelas kopi luwak dalam sehari. (*)
 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya