Tanpa Ribet, Cara Menghilangkan Bulu Ketiak dengan Gula Pasta

Tanpa Ribet, Cara Menghilangkan Bulu Ketiak dengan Gula Pasta - GenPI.co
Tanpa Ribet, Cara Menghilangkan Bulu Ketiak dengan Gula Pasta. Foto: Pixabay

GenPI.co - Bagi wanita, bulu ketiak tentu mengganggu penampilan lantaran membuat ketiak tidak menarik saat memakai busana seperti you can see, tanktop, atau sleeveless dress. Nah, biasanya wanita akan melakukan perawatan rutin untuk menghilangkan rambut-rambut halus pada ketriak itu dengan mengeluarkan kocek lebih dalam lagi.

Sebenarnya, ada beberapa teknik penghilang bulu alami yang sangat efektif, sederhana, dan dapat dilakukan di rumah. Tentunya tidak membuat kulit menjadi kusam dan hitam.

BACA JUGA: Wajib Dihindari, Ini 5 Penyebab Ketiak Jadi Hitam

Berikut ini cara alami untuk menghilangkan bulu ketiak dengan bahan membuat gula pasta. Sugaring adalah teknik penghilangan rambut alami yang paling umum dan paling efektif yang tidak terlalu menyakitkan, bekerja bahkan pada bulu ketiak yang terpendek (1/16 inci) dan mencegah rambut tumbuh lebih cepat.

Bahan-bahan

Gula tebu  1 gelas

Jus Lemon  (1/4) cangkir

Air  (1/4) gelas

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya