Awas... Hindari 3 Minuman ini Setelah Melahirkan

Awas... Hindari 3 Minuman ini Setelah Melahirkan - GenPI.co
Ilustrasi minuman yang harus dihindari setelah melahirkan (Foto: Pixabay)

Jika kamu baru saja melahirkan, sebaiknya jangan meminum minuman yang proses pembuatannya melalui fermentasi terlebih dulu. 

Karena, mengonsumsi minuman fermentasi dapat menyebabkan rasa kantuk dan juga bisa menimbulkan rasa mual. 

BACA JUGA: Wow... Kini Giliran China Bantu Dunia Memerangi Virus Corona

2. Jangan konsumsi kafein

Kandungan kafein tidak hanya ada pada kopi, kafein juga ada di beberapa minuman lainnya seperti cokelat, dan soda. 

Mengonsumsi kafein terlalu sering sangat tidak dianjurkan, karena kafein memberikan efek gelisah dan tidak bisa tidur. 

BACA JUGA: Virus Corona: Presiden Jokowi Jangan Malu Meniru Cara Pak SBY

3. Soda

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya