Cuci Tangan Pada Anak Jangan Gunakan Hand Sanitizer

Cuci Tangan Pada Anak Jangan Gunakan Hand Sanitizer - GenPI.co
Dokter Reisa Berikan Kiat Cuci Tangan Aman untuk Anak. Foto: IG @reisabrotoasmoro

“Untuk mempermudah, orang tua dan anak bisa menyanyikan lagu "selamat ulang tahun" sebanyak dua kali,” terangnya.

Selebihnya, lanjut Reisa, anak-anak bisa diberikan imboost vitamin yang baik. Tujuannya untuk menjaga daya tahan tubuh secara optimal. Untuk itu, ia menyarankan agar para orang tua memenuhi dengan multivitamin A, C, B, B9, B12, D dan K. 

BACA JUGA: Puisi Pasien Corona, Tegar dan Semangat untuk Sembuh

Di samping juga menyeimbangkan dengan porsi makan sehat seperti sayuran dan buah. Terkait dengan penggunaan masker, pembawa acara Dr. OZ Trans TV itu menekankan untuk anak tidal perlu jika hanya di rumah saja. 

“Diperlukan pakai masker di luar rumah agar tidak menyebar ke mana-mana, ke orang lain. menurunkan terhirupnya meski tidak. Jangan disentuh di bagian depan, diikat kebelakang, talinya aja yang dipegang lalu dibuang,” tandasnya.(*)
 

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya