Wajan Berkerak Bikin BT Ibu Rumah Tangga, Ternyata Solusinya Ini

Wajan Berkerak Bikin BT Ibu Rumah Tangga, Ternyata Solusinya Ini - GenPI.co
Wajan berkerak karena keseringan digunakan ( Foto: instagram @jabrikjohn )

2. Jeruk nipis

Jeruk nipis juga sangat diandalkan untuk mengatasi kerak pada wajan. Caranya, rendam wajan dengan air panas.

Tambahkan perasan jeruk nipis dan sabun pencuci piring diamkan satu hari. Keesokan harinya kalian bisa menggosok wajan dan dapat melihat kerak akan lepas.

BACA JUGA :Kotoran pada Perabot Dapur Membandel Lawan dengan 3 Bahan Alami

3. Baking soda

Baking soda tidak hanya digunakan untuk memasak kue, tetapi juga terbukti bisa mengatasi kerak pada wajan.

Caranya cukup mudah. Campurkan baking soda dengan air, lalu oleskan pada bagian kerak. Diamkan beberapa jam. Selanjutnya, gosok dan bilas bagian itu.(*)
 

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya