Awas! Ini Efek Buruk Konsumsi Vetsin Berlebihan

Awas! Ini Efek Buruk Konsumsi Vetsin Berlebihan - GenPI.co
Awas! Ini Efek Buruk Konsumsi Vetsin Berlebihan - ilustrasi (Foto: pixabay)

GenPI.co - Banyak orang yang ingin menghindari vetsin atau msg (monosodium glutamat), tetapi tak kuasa untuk menolaknya.

Saat ini, vetsin merupakan bumbu makanan yang paling digemari para generasi milenial di Indonesia. Bagaimana tidak, MSG bisa membuat makanan terasa jauh lebih nikmat, padahal sudah banyak tahu bahaya monosodium glutamat untuk kesehatan.

BACA JUGA: Waspada! 3 Zodiak Ini Akan Terpuruk Sebelum Menuai Sukses 

Meskipun sejumlah organisasi kesehatan seperti WHO, FAO, dan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia mengklaim vetsin sebagai bahan yang aman dipakai. Namun, vetsin juga dapat membahayakan kesehatan jika dikonsumsi secara berlebihan.

Lantas, apa bahaya vetsin sebenarnya untuk kesehatan?

Dalam riset yang diterbitkan Journal of Clinical Nutrition pada 2011 mengungkapkan bahwa individu yang mengonsumsi MSG dalam jumlah tinggi lebih rentan terhadap obesitas.

Selain menyebabkan obesitas, kandungan dalam MSG menyebabkan peningkatan kadar asam glutamat pada otak. 

BACA JUGAAwas! Minum Air Jahe Berlebihan Timbulkan Efek Buruk Ini...

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya