Cara Ampuh Melepaskan Tulang Ikan Menyangkut di Tenggorokan

Cara Ampuh Melepaskan Tulang Ikan Menyangkut di Tenggorokan - GenPI.co
Cara Ampuh Melepaskan Tulang Ikan Menyangkut di Tenggorokan - ilustrasi (Foto: pixabay)

4. Menelan marshmallow

Selain nasi kamu juga bisa menelan marshmallow. Pertama kunyah maershmallow, tapi jangan sampai halus kemudian telan. 

Teksturnya yang tebal dan kenyal akan berubah menjadi lengket jika terkena air liur. Hal ini memungkinkan duri menempel pada marshmallow dan luruh menuju pencernaan.

5. Makan pisang 

Kamu juga bisa makan pisang untuk membantu melepaskan duri dari tenggorokan. 

Pertama masukkan ke dalam mulut. Setelah cukup lembap, telan secara perlahan. 

Kemudian minum air agar tidak tersedak. Tekstur pisang yang lengket diharapkan bisa menarik duri terlepas dari tenggorokan.(*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya