Bedak Tabur Bayi Ternyata Bikin Wanita Cantik

Bedak Tabur Bayi Ternyata Bikin Wanita Cantik - GenPI.co
Ilustrasi wanita pakai bedak. (shutterstock)

Menjadi dry sampo

Bedak tabur bisa dimanfaatkan sebagai dry sampo, yang ampuh menyerap minyak di rambut. Maka dari itu, bedak tabur dapat dimanfaatkan untuk mengatasi rambut yang lepek. Caranya, taburkan bedak tabur di rambut yang lepek, dan ratakan dengan sisir.

Membuat lipstik lebih tahan lama

Bedak tabur dapat digunakan untuk membuat lipstik menjadi lebih tahan lama. Caranya sangat mudah, cukup oleskan bedak tabur setelah mengaplikasikan lipstik. Selain membuat warna lipstik lebih awet, bedak tabur jug dapat memberikan efek matte di bibir. 

BACA JUGA: Nggak Mau Diatur, 3 Zodiak Ini Lebih Senang Hidup Sendiri

Mempercantik tampilan eyeshadow

Bedak tabur juga dapat digunakan untuk mempercantik tampilan eyeshadow. Caranya, ambil sedikit bedak tabur dengan kuas kecil dan aplikasikan ke kelopak mata. Setelah itu, aplikasikan eyeshadow favoritmu sesuai keinginan. (*)
 

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya