Teman Toxic Itu Berbahaya, Ini Tandanya

Teman Toxic Itu Berbahaya, Ini Tandanya - GenPI.co
Ilustrasi: shutterstock

GenPI.co - Siapa yang punya teman toxic? Sahabat yang kerap mengeluarkan kalimat yang menyakiti hati? Meremehkan? Itu sangat berbahaya, lho. Jangan biarkan. Cek tandanya, dan jauhi orangnya.

Ini dia kalimat yang biasa dikeluarkan teman toxic.

1. Pelit banget sih, pinjam segitu aja nggak dikasih

BACA JUGA: Cinta Sejati Zodiak Ini Bikin Jumpalitan, Kalau Sudah Bersatu…

Namanya juga mau meminjam uang, tentunya kamu harus memintanya dengan baik. Syukur, kalau temanmu mau memberikan pinjaman. Tapi jika dia menolak, kamu nggak boleh marah apalagi mengatakan kalau dia pelit. Belum tentu alasannya tidak meminjamimu uang karena dia kikir, namun karena memang sedang benar-benar tidak ada uang lebih. 

2. Mending diam aja deh

Memang di antara teman-teman yang lain, salah seorang temanmu ini boleh dibilang paling lambat mencerna informasi. Tapi bukan berarti kamu bisa seenaknya berkata demikian padanya, ya! Daripada meremehkannya, lebih baik kamu sabar memberinya pengertian. Itu baru namanya teman sejati.

3. Gaji segitu mana cukup buat hidup?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya