Manfaat Mandi Malam Hari Ternyata Dahsyat

Manfaat Mandi Malam Hari Ternyata Dahsyat - GenPI.co
ilustrasi mandi malam hari (Foto: pinterest)

Faktanya, mandi air hangat bisa membuat tubuh merasa lebih nyaman, rileks, dan merangsang rasa kantuk. 

Hal tersebut dipengaruhi oleh perubahan suhu setelah mandi, karena secara perlahan sebagai pemicu alami agar bisa tidur lebih nyenyak.

Menurut Mona Gohara, M.D., associate professor klinis dermatologi di Yale School of Medicine. Mandi di malam hari adalah cara tepat untuk menghilangkan semua bekas riasan wajah, minyak, kotoran dan polutan yang terkumpul akibat aktivitas sehari-hari.

BACA JUGAPresiden Jokowi Didesak Pecat Erick Thohir!

Hal ini dikarenakan kulit akan mengalami regenerasi di malam hari. Dengan mandi di malam hari, Anda dapat mengangkat sel kulit mati dengan mudah tidak hanya di wajah saja tapi juga di sekujur tubuh.

Meski disebut lebih bermanfaat, tetapi jangan mencoba untuk mandi di malam hari jika Anda sedang sakit atau demam.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya