Bukan Nafsu, Pria Minta Dicium Pertanda Tak Ingin Kehilanganmu

Bukan Nafsu, Pria Minta Dicium Pertanda Tak Ingin Kehilanganmu - GenPI.co
ilustrasi: ciuman dan pelukan sebagai salah satu ungkapan sayang ( foto: pixabay)

GenPI.co - Berpelukan, sentuhan hangat, belaian, pegangan tangan, hingga ciuman sudah terbukti mendatangkan banyak manfaat kesehatan. Salah satunya adalah untuk menurunkan kadar hormon kortisol tubuh, sehingga Anda bisa jadi lebih santai dan bahagia. 

Tanpa disadari, efek rileksasi ini membuat Anda “ketagihan” dan membuat Anda ingin terus mendapatkan efek yang sama dengan mengulanginya.

BACA JUGA: Awas, 4 Zodiak ini Terkenal dengan Ciumannya yang Dahsyat

Namun, dilansir dari laman elitedaily.com, ciuman dan pelukan sebagai salah satu ungkapan sayang. 

Pria yang serius dengan cinta dan sayangnya akan cenderung menunjukkan rasa cinta dan sayang tersebut lewat ciuman serta pelukan. 

Ketika seorang pria minta dicium atau mengajak kekasihnya ciuman, ini tak melulu karena nafsu.

BACA JUGA: Awas! Ciuman itu Nikmat, Dampak Penyakitnya Bikin Gemetar

Bagi pria yang serius dengan cinta dan sayangnya, ciuman bukan hanya nafsu belaka. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya