Ketahuilah Jenis Stres Agar Tahu Cara Meredakannya

Ketahuilah Jenis Stres Agar Tahu Cara Meredakannya - GenPI.co
Ilustrasi. (Foto: Elements Envato)

GenPI.co - Stres adalah salah satu masalah paling umum saat ini.Kondisi itu disebabkan oleh tekanan kerja, gaya hidup yang tidak sehat, jadwal harian yang padat, ketegangan yang berlebihan, tenggat waktu, dan sebagainya.

Stres tidak hanya buruk bagi kesejahteraan psikologis kita, tetapi juga berdampak negatif pada kesehatan fisik kita.

BACA JUGA: Berhenti Memercayai Mitos Terkait Manajemen Stres ini

Ada beberapa gejala pada fisik akibat stres, mulai dari  sakit kepala, nyeri otot, kelelahan, kelelahan, sulit tidur, masalah tidur, dan sebagainya. 

Untuk mengusir stres, kita haru tahu jenis sseperti apa yang sedang kita almi. Untuk itu, baca terus agar tahu lebih lanjut: 

Stres akut 

Stres akut terjadi sesaat dan tidak berlangsung lama. Tetapi ketika itu terjadi, itu bisa  mengguncangmu seperti pertengkaran singkat dengan seseorang.

Cara meredakan: Latihan pernapasan, relaksasi otot progresif, dan mediasi singkat dapat membantu kamy meredakan situasi stres. Selain itu, cobalah untuk mengubah cara memandang masalah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya